Peranan MGMP Dalam Meningkatkan Kinerja Guru Mata Pelajaran Pendidikan Agama Islam SMA di Kota Balikpapan

Firman Firman

Abstract


Abstract

 

Deliberation Subject Teacher (MGMPs) is a container for a meeting of subject teachers in the school. The organization was formed as a forum for the meeting of subject teachers, selaian, as a means silaturrahmi as well as organizations that accommodate a variety of ideas for teachers and also as a means of accommodating the various problems faced by the teachers in each school masing.ini prove so important in the formation MGMPs in addressing the problems faced by teachers in each educational unit.
With over MGMPs teachers are expected to maintain the quality performance of duty as a teacher in accordance with the needs of society, especially in the working world. MGMPs participation in the process of improving the performance of teachers, are required to perform a variety of breakthroughs that will build a quality education. The purpose of this study is to explore some theories about MGMPs, and role in improving teacher performance PAI Balikpapan city high school, there is the implication to make the guidelines in the teaching process so as to produce teachers who have a good performance.


Keywords: MGMPs, and the performance of teach

 

 

Abstrak

Musyawarah Guru Mata Pelajaran (MGMP) adalah wadah untuk pertemuan para guru mata pelajaran di sekolah. Organisasi  tersebut dibentuk sebagai forum pertemuan para guru mata pelajaran, selaian itu juga  sebagai sarana silaturrahmi serta sebagai organisasi yang menampung berbagai gagasan para guru dan juga sebagai sarana menampung berbagai permasalahan    yang dihadapi guru di sekolah masing-masing.ini  membuktikan bahwa begitu pentingnya pembentukan MGMP di dalam mengatasi persoalan yang dihadapi oleh guru di satuan pendidikan masing-masing. Dengan melalui  MGMP diharapkan guru dapat mempertahankan kualitas kinerjanya dalam menjalankan tugas sebagai guru sesuai dengan kebutuhan masyarakat terutama dalam dunia kerja. Peran serta MGMP dalam proses peningkatan kinerja guru, dituntut untuk  melakukan berbagai terobosan-terobosan yang  akan membangun pendidikan berkualitas. Tujuan penelitian ini adalah untuk menggali beberapa teori tentang MGMP, dan perananya dalam meningkatkan kinerja guru PAI SMA kota Balikpapan, terkandung maksud menjadikan pedoman dalam proses mengajar sehingga mampu menghasilkan guru-guru yang memiliki kinerja baik. 

Kata kunci : MGMP, dan kinerja Guru 




DOI: https://doi.org/10.32487/jst.v2i1.113

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c)

View My Stats