Metode Eksperimental Struktur Kolom Beton Bertulang Tahan Gempa Menggunakan CFRP Sebagai Eksternal Confinement

Karmila Achmad, Agoes SMD, Tavio Tavio

Abstract


Abstract
This paper analyzes about the increasing of the strength by seismic load in RC square column structure which has been given CFRP external confinement. There are two specimens will be compared. They are C-1and C-1C. C-1 is control column and C-1C is column with CFRP external confinement. Analysis experimental result got that collapse C-1 column at plastic hinge zone and collapse C-1C column until the end of the test the demage of column surface from all of plastic hinge zone. They are effected by the concrete demage and colour of the resin CFRP changing and the increasing displacement 77% from the plan. From 3 strength parameters, show that C-1C increases its strength for P max increase 54,97%, .max is 81,18% and M max is 55,36% for C-1.
Keywords- Seismic load, CFRP, RC column, Experimental method, External confinement,

Abstrak
Makalah ini meneliti mengenai peningkatan kekuatan dengan adanya beban gempa yang bekerja pada elemen struktur kolom beton bertulang pada bangunan tinggi yang telah diberi pengekangan eksternal CFRP. Ada dua benda uji yang akan dibandingkan yaitu C-1 sebagai kolom control dan C-1C sebagai kolom dengan pengekangan CFRP. Dari hasil eksperimental kegagalan kolom C-1 terjadi pada zona sendi plastis dan C-1C sampai akhir pengujian permukaan kolom pada zona sendi plastis secara keseluruhan sudah tidak rata akibat rusak beton dibagian dalam dan perubahan warna resin CFRP serta terjadi peningkatan displacement 77% dari displacement rencana. Dari 3 parameter kekuatan menunjukan bahwa C-1C memiliki kekuatan meningkat dengan rincian P max meningkat 54,97%, .max meningkat 81,18% dan M max meningkat 55,36%.
Kata Kunci- Beban gempa, CFRP, Kolom beton bertulang, Metode eksperimental, Pengekangan eksternal




DOI: https://doi.org/10.32487/jtt.v1i1.14

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


JTT (Jurnal Teknologi Terpadu) has been indexed by:

 

 

 

 

 

 

 

 

 

Web
Analytics

JTT Visitor Stats