PENGENDALIAN PERSEDIAN BAHAN BAKU DENGAN METODE MATERIAL REQUIREMENT PLANNING (MRP) UNTUK PRODUK KUE DI PERUSAHAAN “Q”

Arif Budi Wibowo, Dede Rukmayadi

Abstract


Perusahaan Q adalah perusahaan yang bergerak dibidang food and beverage. Salah satu produknya adalahkue, dengan banyaknya bahan baku yang diperlukan, persediaan bahan baku sangat penting untuk dijaga agar proses produksi tetap lancar. Persediaan merupakan salah satu yang mempunyai peranan penting dalam proses produksi. Dengan pengendalian persediaan akan dapat mempertahankan suatu proses produksi berjalan baik dengan adanya ketersediaan bahan baku yang cukup untuk proses produksi. Dalam penelitian ini peramalan yang digunakan adalah metode Constant Model, Linear Model, dan Quadratic Model. Metode Constant Model memberikan kesalahan nilai peramalan terkecil yaitu dengan nilai MAD 565, MSE 576.442, dan MAPE 3,75%.Untuk metode persediaan MRP menggunakan pendekatan Lot Size Lot For Lot, Economic Order Quantity, dan Periode Order Quantity untuk melakukan penelitian pengendalian persediaan bahan baku kue padaperusahaan Q. Dengan hasil metode Periode Order Quantity memberikan hasil total biaya persediaan terendah dibandingkan dengan metode Lot For Lot dan Economic Order Quantity dengan nilai total biaya sebesar Rp 418.077.190,62. Sehingga metode Periode Order Quantity baik untuk diimplementasikan pada perusahan dengan periode pemesanan sebanyak 3 kali dalam satu tahun.

Kata kunci : Peramalan, MRP, LFL, EOQ, POQ


CONTROL OF RAW MATERIAL INVENTORIES USING MATERIAL REQUIREMENT PLANNING (MRP) METHOD FOR CAKE PRODUCTS IN “Q” COMPANY

Company Q is a company engaged in food and beverafes. One of the products is cake, with the larger number of raw materials needed, the supply of raw materials is very important to be maintained so that the production process remains smooth. Inventory is one that has an important role in the production process. By controlling inventory, it will be able to maintain a production process running wel with the availability of sufficient raw materials for the production process. In this study, the forecasting used is the Constant Model, Linear Model, an Quadratic Model method. The Constant Model method provide the smallest error in forecasting values, namely MAD 565, MSE 576.442, and 3.75% MAPE method. For the MRP inventory method, the Lot Size Lot For Lot, Economic Order Quantity, and Periode Order Quantity approaches are used tto conduct research on material inventory control standard Cake at company Q. With the results of the Periode Order Quantity method, it gives the lowest total inventory cost compared to the Lot For Lot and Economic Order Quantity methods with a total cost value of Rp 418,077,190.62. so that the Periode Order Quantity method is good to be implemented in companies with ordering periods 3 times a year.

Keywords : Forecasting, MRP, LFL, EOQ, POQ


Full Text:

PDF

References


W. Surakhmad, Pengantar Penelitian Ilmiah Dasar Metode Teknik. Bandung: Tarsito, 1994.

J. H. dan B. Render, Manajemen Operasi. Jakarta: Salemba Empat, 2016.

A. H. Nasution, Manajemen Industri. Yogyakarta: Andi, 2006.

S. Hartini, Teknik Mencapai Produksi Optimal. Bandung: Lubuk Agung, 2011.

D. D. B. dan J. E. Bailey, Integrated Production Control System Management Analysis Design. New York: Jhon Wiley and Sons Inc., 1987.

F. Rangkuti, Manajemen Persediaan Aplikasi di Bidang Bisnis. Jakarta: Grafindo Persada, 2004.

S. Assauri, Manajemen Produksi dan Operasi. Jakarta: Lembaga Penerbit Fakultas Ekonomi Universitas Indonesia, 2008.

A. Wahyuni and A. Syaichu, “Perencanaan Persediaan Bahan Baku Dengan Menggunakan Metode Material Requirement Planning (Mrp) Produk Kacang Shanghai Pada Perusahaan Gangsar Ngunut-Tulungagung,” Spektrum Ind., vol. 13, no. 2, p. 141, 2015, doi: 10.12928/si.v13i2.2692.

“ANALISA PERENCANAAN KEBUTUHAN MATERIAL PT LESTARI DINI TUNGGUL Oleh PUTRI FEBIAN PROGRAM SARJANA ALIH JENIS MANAJEMEN,” 2011.

R. Ginting, Sistem Produksi. Yogyakarta: Graha Ilmu, 2007.

R. J. Tersine, Principles of Inventory and Materials Management. United States of America: Prentice Hall International, 1994.

M. Scharfstein and Gaurf, “済無No Title No Title,” J. Chem. Inf. Model., vol. 53, no. 9, pp. 1689–1699, 2013, doi: 10.1017/CBO9781107415324.004.

A. Susminta and B. J. Cahyana, “PEMILIHAN METODE PERMINTAAN DAN PERENCANAAN KEBUTUHAN BAHAN BAKU DENGAN METODE MRP DI PT. XYZ,” Semnastek, pp. 1–11, 2018.


Refbacks

  • There are currently no refbacks.