ANALISIS FAKTOR DAN VARIABEL PENGGUNAAN APLIKASI “X MOBILE” YANG EFEKTIF DI PERUSAHAAN KONTRAKTOR PT. XYZ

Manlian Ronald. A Simanjuntak, Mindo Lestari Nainggolan

Abstract


Kemajuan pertumbuhan ekonomi dan industri yang terjadi sekarang ini tidak terlepas dari pengaruh kemajuan teknologi. Perusahaan harus mempunyai strategi , antara lain adalah dengan menciptakan sebuah inovasi untuk mengimplementasikan management mutu melalui teknologi digital dalam hal memonitor ketidaksesuaian yang terjadi di proyek. PT. XYZ merupakan perusahaan konstruksi yang telah berhasil mengimplementasikan management mutu dengan penggunaan teknologi digital melalui aplikasi “X Mobile”. Tujuan penelitian yang ingin dicapai adalah untuk mengetahui tingkat efektifitas penggunaan aplikasi ”X Mobile” yang sudah digunakan dan dijalankan di lingkup area proyek terhadap Sistem Manajemen Mutu ISO 9001:2015, untuk mengetahui apa saja faktor dan variabel penggunaan aplikasi ”X Mobile” yang efektif di perusahaan kontraktor PT. XYZ dan untuk mengetahui hasil analisis penggunaan aplikasi ”X Mobile” yang efektif di perusahaan kontraktor PT. XYZ terhadap berbagai hasil penelitian yang relevan yang dikaji dalam penelitian ini. Metodologi penelitian yang dilakukan dalam menganalisis efektivitas penggunaan aplikasi “X Mobile” adalah penggabungan dari PDCA dan Eight Steps. Hasil penelitian yang diharapkan dari penelitian ini adalah efektivitas penggunaan aplikasi “X Mobile” di lingkup area proyek menunjukkan bahwa penggunaan aplikasi “X Mobile” di proyek sudah 70% efektif sehingga berdasarkan hasil tersebut aplikasi “X Mobile” dapat digunakan sebagai acuan pembuatan aplikasi baru yang dapat digunakan untuk pelaksanaan Internal Audit yang efisiensi dan efektif dalam me monitoring dan menganalisa penyebab (PICA) terhadap suatu temuan.

Kata kunci : ISO 9001:2015, Manajemen Mutu, PDCA, Eight Steps, PICA

 

FACTORS AND VARIABLES ANALYSIS OF USING EFFECTIVE “X MOBILE” APPLICATION IN CONTRACTOR COMPANY PT. XYZ

The current progress of economic and industrial growth cannot be separated from the influence of technological advances. Companies must have a strategy, including by creating an innovation to implement quality management through digital technology in terms of monitoring discrepancies that occur in projects. PT. XYZ is a construction company that has successfully implemented quality management using digital technology through the "X Mobile" application. The research objective to be achieved is to determine the level of effectiveness of using the "X Mobile" application that has been used and implemented in the scope of the project area of the ISO 9001: 2015 Quality Management System, to find out what are the factors and variables of the use of the "X Mobile" application that is effective in contractor company PT. XYZ and to determine the results of the analysis of the effective use of the "X Mobile" application at the contractor company PT. XYZ against various relevant research results examined in this study. The research methodology used in analyzing the effectiveness of using the "X Mobile" application is a combination of PDCA and Eight Steps. The expected result of this research is the effectiveness of using the "X Mobile" application in the scope of the project area. It shows that the use of the "X Mobile" application in the project is 70% effective so that based on these results the "X Mobile" application can be used as a reference for making new applications. can be used for the efficient and effective implementation of Internal Audit in monitoring and analyzing the causes (PICA) of a finding.

Keywords: ISO 9001:2015, Quality Management, PDCA, Eight Steps, PICA


Full Text:

PDF

References


S. dan H. W. Murti, “KAJIAN INDUSTRI 4.0 UNTUK PENERAPANNYA DI INDONESIA,” Jurnal Manajemen Industri dan Logistik, vol. 03, no. 01, 2019.

Desra, “6 Strategi Perusahaan Menghadapi Era Revolusi Industri 4.0,” Jurnal Enterpreneur, 31 May 2019. [Online]. Available: https://www.jurnal.id/id/. [Diakses 06 Okt 2020].

“ISO 9001:2015 Sistem Penjaminan Mutu”.

S. L. R. J. M. M. William Ridson Wartuny, “MODEL PENERAPAN SISTEM MANAJEMEN MUTU BERBASIS ISO 9001:2015 PADA KONTRAKTOR DI PROPINSI PAPUA BARAT,” Jurnal Sipil Statik, vol. 6, no. 8, pp. 579-588, 2018.

V. Gaspersz, Manajemen kualitas:penerapan konsep-konsep kualitas dalam manajemen bisnis total, Jakarta: Gramedia Pustaka Utama, 1997.

G. S. P. M. Institute., A guide to the project management body of knowledge (PMBOK guide) / Project Management Institute; sixth edition, Project Management Institute, Project Management Institute, Inc. Newtown Square , 2017.

T. M. d. R. N. Z, TQM Manajemen Kualitas Total dalam Perspektif Teknik Industri, Jakarta: Indeks Penerbit, 2010.

B. Ghosh, “Incident Management & Service Level Agreement: An Optimistic Approach,” (IJCSIT) International Journal of Computer Science and Information Technologies, vol. IV, no. 3, pp. 461-466, 2013.

D. P. a. K. K. P. M. Sokovic, ““Quality Improvement Methodologies -PDCA Cycle, RADAR Matrix, DMAIC and DFSS,”,” J. Achievments Mater. Manuf. Eng., vol. 43, no. 01, p. 476–483, 2010.


Refbacks

  • There are currently no refbacks.