Analisis Pemahaman Tentang Pengelolaan Sampah Komunitas Bank Sampah Induk Surabaya (BSIS) melalui Transfer Knowledge

Ummi Fadlilah Kurniawati, Vivin Setiani

Abstract


Surabaya merupakan daerah perkotaan yang memiliki teknik pengelolaan sampah yang baik, namun partisipasi masyarakat dalam masih belum maksimal. Salah satu partisipan yang berperan penting dalam mengarahkan sikap masyarakat Surabaya untuk peduli lingkungan adalah komunitas Bank Sampah Induk Surabaya (BSIS). Pada penelitian ini dilakukan kegiatan sosialisasi pengelolaan sampah untuk meningkatkan pengetahuan komunitas BSIS. Pengukuran tingkat pengetahuan peserta setelah mendapatkan sosialiasi pengelolaan sampah menggunakan metode kuantitaif Uji Paired Sample t-test. Uji pengaruh tingkat pendidikan, usia, gender dan pekerjaan menggunakan metode korelasi pearson. Hasil penelitian ini adalah sosialisasi memberikan pengaruh positif dalam meningkatkan pengetahuan pengelolaan sampah. Tingkat pendidikan berpengaruh dalam pemahaman pengelolaan sampah yang baik. Sebaliknya gender, pekerjaan dan usia dari komunitas BSIS tidak berpengaruh dalam pemahaman pengelolaan sampah yang baik.


References


A. Elga,‘’Analisis Perilaku Pemilahan Sampah di Kota Surabaya,’’ Aspirasi: Jurnal Masalah-Masalah Sosial, Vol.10, No. 2,2019.

Armi, and N. Mardhiah, ‘’Pengaruh Sosialisasi Pengelolaan Sampah Masyarakat Terhadap Perilaku Membuang Sampah Ke Sungai Di Desa Mideun Geudong Kecamatan Samalanga Kabupaten Bireun’’, Serambi Saintia Jurnal Sains dan Aplikasi, Vol. IV, No. 1, 2016.

D. I. Candra, and Setian,’’Habituation Behavior to Enhance Student Learning. Advances in Social Science, Education and Humanities Research,” Proceedings of the 1st International Multidisciplinary Conference on Education, Technology, and Engineering (IMCETE), 2019.

F. Zamal. Korelasi antara Pelatihan Teknis Perpajakan, Pengalaman dan Motivasi Pemeriksa Pajak dengan Kinerja Pemeriksa Pajak pada Kantor Pelayanan Pajak di Jakarta Barat, Jakarta: Skripsi. FAKULTAS EKONOMI DAN ILMU SOSIAL UNIVERSITAS ISLAM NEGERI SYARIF HIDAYATULLAH, 2009.

Gurdjita, ‘’Hubungan Antara Tingkat Pendidikan Formal Dan Sikap Warga Dengan Perilakunya Dalam Pemeliharaan Kebersihan Lingungan,’’ Jurnal Pendidikan & Ilmu Pengetahuan, Vol. 4, No.2, pp. 53-67, 2008.

H. Diana, ‘’Kebijakan Pengelolaan Sampah Berbasis Masyarakat Sebagai Solusi Alternatif Green City di Kota Surabaya,’’ Jurnal Dinamika Governance FISIP UPN “Veteran” Jatim, Vol. 7, No. 1, pp. 95, 2017.

H.Usman, and P. Setiadi Akbar, Pengantar Statistika, Jakarta: BUMI AKSARA, 2008

Jumar, N. Fitriyah, and R. Kalalinggi,’’Strategi Pengelolaan Sampah Rumah Tangga di Kelurahan Lok Bahu Kecamatan Sungai Kunjang Kota Samarinda,’’ Jurnal Administrative Reform, Vol. 2, No. 1, pp. 771-782, 2014.

K. Ulli dan D.R. Jati, ‘’Pengaruh Aspek Pengetahuan Dan Pendidikan Masyarakat Tepi Sungai Kapuas Dalam Membuang Sampah,’’ Jurnal Vokasi Kesehatan, Vol. 4, No. 1, 2018.

Krisnawati, T.O, Pengelolaan Sampah Domestik Masyarakat dan Jumlah Titik Sampah di Tepi Sungai Code Wilayah Gondolayu sampai Ringroad Utara Yogyakarta, Yogyakarta : Skripsi. UNIVERSITAS KRISTEN DUTA WACANA, 2012

K. Denny, ‘’Uji T Berpasangan (Paired T-Test),’’ Vienna (AT) : FOUNDATION FOR STATISTICAL COMPUTING, 2008.

Aryenti, ‘’ Peningkatan Partisipasi Masyarakat Dalam Pengelolaan Sampah dengan Cara Reduce, Reuse, Dan Recycle Di Lingkungan Permukiman Ditinjau Segi Sosial Ekonomi Masyarakat, ‘’ Jurnal Permukiman, Vol 6, No.2, pp. 75-83, 2010.

Mifbakhuddin, ‘’Gambaran Pengelolaan Sampah Rumah Tangga Tinjauan Aspek Pendidikan, Pengetahuan, dan Pendapatanperkapita di RT 6 RW 1 Kelurahan Pedurungan Tengah Semarang,’’ Jurnal Kesehatan Masyarakat Indonesia, Vol. 6, No. 1, pp. 1-14, 2010.

R. Qonita. dan W. Herumurti, ‘’Pengolahan Sampah secara Pirolisis dengan Variasi Rasio Komposisi Sampah dan Jenis Plastik,’’ Jurnal Teknik ITS, Vol. 4, No. 1, pp. D27, 2015.

R. Y. Puspita, Y.Trihadiningrum, E.S Pandebesie, and Y. Dhokhika, ‘’Perencanaan Fasilitas Pengolahan Sampah Rumah Tangga di Kecamatan Rungkut Kota Surabaya,’’ Jurnal Teknik Pomits, Vol. 2, No. 1, 2013.

Ruhmawati, , M. Karmini and D. Tjahjani P. , ‘’Peningkatan Pengetahuan Dan Sikap Kepala Keluarga Tentang Pengelolaan Sampah Melalui Pemberdayaan Keluarga di Kelurahan Tamansari Kota Bandung, ‘’ Jurnal Kesehatan Lingkungan Indonesia, Vol.16, No.1, pp. 1-7. 2017.

N.A. S. Saputra, and S.A Mulasari, ‘’Pengetahuan, Sikap, dan Perilaku Pengelolaan Sampah pada Karyawan di Kampus, ‘’ Kes Mas: Jurnal Kesehatan Masyarakat, Vol. 11, No. 1, pp. 22 -27, 2017.

S. Novita dan S.A Mulasari, ‘’ Pengetahuan, Sikap Dan Pendidikan Dengan Perilaku Pengelolaan Sampah Di Kelurahan Bener Kecamatan Tegalrejo Yogyakarta,’’ Jurnal Medika Respati, Vol. 12, No. 2, 2017.

Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan, ‘’ Siaran pers PPID’’, PPID KEMENTERIAN LINGKUNGAN HIDUP DAN KEHUTANAN, http://ppid.menlhk.go.id/siaran_pers/browse/1595 diakses tanggal 26 November 2020

S. Santoso. Panduan Lengkap SPSS Versi 20 Edisi Revisi. Jakarta: ELEX MEDIA KOMPUTINDO.2014.

SIPSN, ‘’Sistem Informasi Pengelolaan Sampah Nasional,’’ Diakses pada tanggal 2 Desember 2019: http://sipsn.menlhk.go.id/., 2018.

S. Syofian. Statistik Parametrik untuk Penelitian Kualitatif. Jakarta: BUMI AKSARA. 2013.

Sudjana. Metoda Statistika. Bandung. Tarsito. 2005.

Sukerti, N.L Gede, I .M. Sudarma, I. M.; Pujaastawa, dan I.B.G Pujaastawa, ‘’Perilaku Masyarakat Dalam Pengelolaan Sampah Dan Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Di Kecamatan Denpasar Timur Kota Denpasar,’’ Ecotrophic: Jurnal Ilmu Lingkungan, Vol. 11, No.2, pp.148-155, 2017

Susilo, G. B, ‘’Pembuatan Bahan Bakar dari Pirolisis Limbah Plastik Jenis Polietilen, Polistiren, dan Other. Journal Teknologi Technoscientia: Teknik Mesin, Institut Sains & Teknologi AKPRIND Yogyakarta, Vol.8 No.2, 2016.

Trihadiningrum, Yulinah. MDGs Sebentar Lagi Sanggupkah Kita Menghapus Kemiskinan di Dunia. Jakarta : PT. GRAMEDIA. 2010.

Zakianis, Sabarinah., & I. M. Djaja, ‘’The Importance of Waste Management Knowledge to Encourage Household Waste-Sorting Behaviour in Indonesia. International,’’ Journal of Waste Resources, Vol. 07, No.04, 2017.




DOI: https://doi.org/10.32487/jst.v7i1.1131

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2021 JST (Jurnal Sains Terapan)

View My Stats