Travel Pattern Wisata Religi Di Jepara
Abstract
Indonesia memiliki keanekaragaman budaya, suku dan jenis wisata yang indah untuk dinikmati. Destinasi wisata religi sangat diminati oleh wisatawan karena memberikan pengalaman baru berwisata secara spiritual dan kegiatan. pengembangkan di sektor pariwisata sangat diperlukan dalam meningkatkan daya saing pariwisata di Indonesia terutama di era globalisasi.peluang pengembangan Travel Pattern wisata religi perlu dikembangkan untuk mendukung pemerataan dan kemudahan untuk melakuakan wisata religi terutama wisata ziarah. Tujuan penelitian ini untuk merencanakan Travel Pattern wisata religi di Jepara. Penulisan ini menggunakan metode kualitatif, deskriptif analisis. Hasil Penelitian travel Pattern wisata religi di Jepara diperoleh kesimpulan yaitu: perlu dilakuan perencanaan paket wisata yang menarik, pembuatan pola dan model perjalanan yang murah dan efisien, akomodasi dan aksebilitas yang baik. Pembuatan pola perjalanan wisata religi Jepara dengan 3 pola perjalanan wisata : Complex neighbourhood, Chainingg Loop, En route stop over.
Full Text:
PDF (Bahasa Indonesia)References
A. Maulana Pratama, I. Sudana, and N. Wijaya, “Analisis Pola Perjalanan Dan Aktivitas Wisatawan Milenial Mancanegara Ke Desa Pecatu, Badung,” J. IPTA, vol. 8, no. 1, p. 1, 2020, doi: 10.24843/ipta.2020.v08.i01.p01.
D. Yamagi and A. Sulistyani, “Pola Perjalanan Wisata Kota Pekan Baru,” Nuevos Sist. Comun. e Inf., vol. 6, pp. 2013–2015, 2021.
D. D. Imandintar and H. Idajati, “Karakteristik Desa Wisata Religi dalam Pengembangan Desa Bejagung sebagai Sebuah Desa Wisata Religi,” J. Tek. ITS, vol. 8, no. 2, 2019.
N. I. Sari, F. Wajdi, and S. Narulita, “Peningkatan Spiritualitas melalui Wisata Religi di Makam Keramat Kwitang Jakarta,” J. Online Stud. Al-Qur’an, vol. 14, no. 1, pp. 44–58, 2018, doi: 10.21009/jsq.014.1.04.
A. Mujib, “Sejarah Masuknya Islam dan Keragaman Budaya Islam di Indonesia,” Dewantara, vol. XI, no. Januari-Juni 2021, pp. 117–123, 2021.
A. Suprasetio, S. Narulita, and H. Humaidi, “Konstruksi Baru & Pengembangan Wisata Religi di DKI Jakarta,” Hayula Indones. J. Multidiscip. Islam. Stud., vol. 3, no. 2, pp. 157–172, 2019, doi: 10.21009/hayula.003.2.03.
L. Hakim, “Pariwisata Islam - Lukmanul Hakim, S.T., M.Sc. - Google Books,” Deepublish, 2022. https://books.google.co.id/books?hl=en&lr=&id=EGiSEAAAQBAJ&oi=fnd&pg=PP1&ots=aHBwtMnxLt&sig=k1L-wEoRQKv_wC6QlPUsnlzWT3o&redir_esc=y#v=onepage&q&f=false (accessed Oct. 09, 2022).
M. Hohenwater and Z. Lavicza, “The Stength of the Community : How Geogebra can Inspire Technology Integration in Mathematics,” in Processing Mathematics Through Digital Technologies, L. Bu and R. Schoen, Eds. Rotterdam: Sense Publishers, 2011, pp. 7–12.
DOI: https://doi.org/10.32487/jst.v8i2.1688
Refbacks
- There are currently no refbacks.
Copyright (c) 2023 JST (Jurnal Sains Terapan)
View My Stats