PERMASALAHAN MENGGUNAKAN BAHASA INGGRIS PADA TEKNISI DI PT. AFRICAN EXPOSIVE LIMITED INDONESIA

Era Wahyu Ningsih

Abstract


Penelitian ini dilakukan dikarenakan beberapa permasalahan komunikasi yang sering terjadi diantara para teknisi di PT. AEL, lapangan penelitian ini adalah di PT. AEL Balikpapan dengan subjek penelitian ini adalah teknisi yang menangani perbaikan perbaikan mesin produksi yang dimiliki oleh perusahaan rekanan PT. AEL, dari penelitian ini didapatkan beberapa hal yang dilakukan oleh perusahaan dalam meminimalisir permasalahan komunikasi yang terjadi, yang dilakukan oleh perusahaan diantaranya adalah dengan berusaha untuk meningkatkan kepercayaan diri para teknisi mereka untuk bisa terus melakukan komunikasi dengan konsumen dengan menggunakan bahasa Inggris. Penelitian ini menggunakan metode kualitatif deskriptif dengan pengumpulan data menggunakan observasi, literature review dan interview.


Kata kunci : Teknisi, Komunikasi,Mesin, Produksi


THE PROBLEMS OF USING ENGLISH FOR TECHNICIANS AT PT. AFRICAN EXPOSIVE LIMITED INDONESIA

This research was conducted due to several communication problems that often occur among technicians at PT. AEL, this research field is at PT. AEL Balikpapan with the subject of this research is a technician who handles repairs to repair production machines owned by a partner company PT. AEL, from this research, found several things that were done by the company in minimizing the communication problems that occurred, which was done by the company, including trying to increase the confidence of their technicians to be able to continue to communicate with consumers using English. This study uses descriptive qualitative methods with data collection using observation, literature review and interviews.


Key word: Technician, Communication, Machine, Production



Full Text:

PDF

References


Nitin Nohria. Communication is considered to be the real work of leadership. Retrieved From : https://www.educba.com/10-ways-of-communicating-ideas-effectively/ (2016)

Suranto,A. W , Komunikasi Interpersonal. Yogyakarta: Graha Ilmu (2011)

Julia T. Wood. Communication in Our Lives Fifth Edition. Lineberger Dististinguished Professor of Humanities. University of North Carolina at Chapel Hill. ISBN-13 : 978-0-495-50201-2 ISBN-10; 0-495-50201-4

Reza Delvina. Bahasa Indonesia, Keterampilan dalam Berbicara,Program Study Agribisnis, Universitas Jambi, Retrieved From : http://rezadelvina12.blogspot.co.id/2016/10/makalahketerampilandalamberbahasa_12.html (2011)

Shsengupta, Importance of Speaking English in Work Environment. Retrieved From : http://blog.maximizeenglish.com/author/shsengupta/.November 2017 (2011)

Irfanto. Manfaat Ketereampilan Berbicar. Retrived From : http://77119.blogspot.co.id/2015/12/manfaat-keterampilan-berbicara.html (2015)

Jhonson. What Are the Benefits of Effective good Utterance. View From: http://smallbussiness,chron.com/benefit-effective-communication-workplace-20198.html (2017)

Mayne, How you benefit from etiquette. View From http://ww.thespruce.com/how-you-benefit-proper-ettiquette-121668 (2017)

Ali, Muhammad (1998),Strategi Penelitian Pendidikan, Jakarta Angkasa (1998;120)

Adhikarya. Communication, media and journalism: an integrated study of communication. University of Canterbury. (54 (2008)

Davenport. Christopher Turk. Effective Speaking: Communicating in Speech. ISBN-13: 978-0419130307 ISBN-10:0419130306. (2012)


Refbacks

  • There are currently no refbacks.