Faktor-faktor yang Mempengaruhi Kinerja Pegawai PDAM kota Balikpapan

Tamzil Yusuf, Rihfenti Ernayani

Abstract


Penelitian ini dilakukan untuk mengetahui dan menganalisis faktor-faktor yang mempengaruhi kinerja pegawai, baik secara parsial maupun secara simultan mengenaipengaruh Karakteristik Pekerjaan, Iklim Organisasi, dan Kepuasan Kerja terhadap Kinerja Pegawai PDAM Kota Balikpapan. Penelitian ini merupakan penelitian kuantitatif, dengan menggunakan alat uji yaitu uji asumsi klasik; uji normalitas, multikolinearitas, autokorelasi, heteroskedastisitas, dan uji hipotesis yaitu uji F dan uji t. Pengambilan sampel dilakukan menggunakan teknik purposive sampling, dengan jumlah data sebanyak 40 dan diolah dengan menggunakan program SPSS.Hasil penelitian membuktikan bahwa secara parsial terdapat pengaruh karakteristik pekerjaan terhadap kinerja pegawai, terdapat pengaruh iklim organisasi terhadap kinerja pegawai, dan terdapat pengaruh kepuasan kerja terhadap kinerja pegawai PDAM Kota Balikpapan. Secara simultan karakteristik pekerjaaniklim organisasi dan kepuasan kerja berpengaruh terhadap kinerja pegawai PDAM Kota Balikpapan.


Keywords


Karakteristik Pekerjaan, Iklim Organisasi, Kepuasan Kerja, Kinerja Pegawai

Full Text:

PDF

References


As’ad, M. (1995). Psikologi Industri. Jakarta: Liberty.

Carmeli, A., & Freund, A. (2004). Work Commitment, Job Satisfaction, And Job Performance: An Empirical Investigation. International Journal of Organization Theory and Behavior. Boca Raton: Fall, Vol 7 Edisi 3.

Churiyah, M. (2019). Ambiquitas Peran. http: madzatul.blogspot.com.

Gibson. (1994). Organisasi. Jakarta: Erlangga.

Handoko, H. (2004). Manajemen Sumber daya Manusia. Yogyakarta: BPFE.

Hendy, H. (2012). Pengaruh Karakteristik Pekerjaan, Kepuasan Kerja dan Komitmen Terhadap Kinerja Karyawan. Jurnal Ekonomi dan Bisnis, , Volume 5, Nomor 2, .

Litwin, G. H., & Stringer, R. (1968). Motivation and Organisational Climate. Boston: Harvad University Press.

Lubis. (2012). Pengaruh Karakteristik Individu, Karakteristik Pekerjaan,. Trikonomika, ISSN 1411-514X.

Luthans, R. (2002). Organisation Behavior. New York: McGrawHill.

Mangkunegara, A. P. (2005). Evaluasi Kinerja SDM. Bandung: Refika Aditama.

Mulyanto. (2014). Analisa Pengaruh Karakteristik Pekerjaan Terhadap Kepuasan Kerja Di Hotel D’SEASON Surabaya. Jurnal Hospitality dan Manajemen Jasa, Vol 2 No 2.

Narotamma, H. (2015). Pengaruh Karakteristik Pekerjaan dan Kompenssasi Finansial Terhadap Kinerja Karyawan. E-Jurnal Manajemen Unud, Vol 4 No 12.

Putr, G. S. (2017). Pengaruh Karakteristik Pekerjaan dan Kepuasan Kerja Terhadap Kinerja Karyawan . https://ejournal.undiksha.ac.id, Vol 8 No 2.

Robbins, S. (2001). Organization Bahaviour. New Jersey: A Simon & Schuster Company, Englewood Cliffs.

Sarwoko, E. (2005). Analisis Jalur Pengaruh Karakteristik Pekerjaan, Motivasi, Kepuasan Kerja Terhadap KinerjaKaryawan (Studi di PT. Perusahaan Listrik Negara (Persero) Distribusi Jatim Area Pelayanan dan Jaringan Malang). Jurnal Ekonomi Modernisasi, No 1 Vol 1.

Supranto, J. (2006). Pengukuran Tingkat Kepuasan Pelanggan Untuk Menaikkan Pangsa Pasar. Jakarta: Rineka cipta.




DOI: https://doi.org/10.32487/jshp.v2i1.288

Refbacks

  • There are currently no refbacks.




Web
Analytics JSHP Visitor Stats

Jurnal Sosial Humaniora dan Pendidikan (JSHP) by Politeknik Negeri Balikpapan.